Theatre
Gambar header Vista Education Top Left Gambar header Vista Education Top Right
Icon Whatsapp Vista Education

Theatre

Teater adalah bidang yang mempelajari ilmu tentang pertunjukan seni seperti, pertunjukan seni klasik, teatrikal, juga musikal

Teater adalah bidang yang mempelajari ilmu tentang pertunjukan seni seperti,
pertunjukan seni klasik, teatrikal, juga musikal. Di sini kamu akan membedah seni teater
secara teori juga dari teknik berekspresi. Selain itu, kamu akan belajar tentang teori
peran/akting, menari, menyanyi, berekspresi, menyutradarai, pencahayaan, juga tata
kostum dan tata rias wajah.
Pengetahuan dan keahlian yang dibutuhkan :
 Kemampuan melakukan analisis
 Kemampuan memainkan peran
 Kemampuan mengekspresikan gagasan ke bentuk teater dan drama
 Kemampuan menciptakan teater dan drama
 Kemampuan mengelola pertunjukan seni
 Kemampuan bekerja secara tim
Prospek kerja lulusan teater : artis , kritikus seni, pengamat seni, pengajar di dunia akting
dan drama, penulis naskah, penata artistik. Selain itu bisa mengembangkan karir di
bidang media, baik menjadi jurnalis, kurator, penyiar, produser tv, pengarah gaya.
Universitas yang menawarkan jurusan teater ini diantaranya : Charles Sturt University,
Australian Institute of Music di Australia, Humber College and Centennial College di
Canada, dll.